Selamat Datang

Selamat datang di Banyumas City, blog ini ingin mencoba mengenalkan banyumas dari berbagai aspek dari mulai Sejarah Berdirinya Kabupaten Banyumas, Seni, Budaya, Pariwisata, dan berbagai cerita menarik tentang keunikan sebuah kota kecil dikaki gunung Slamet. Berhubung ini adalah proyek blog pertama bagi penulis, penulis menyadari bahwa blog ini masih sangat banyak kekurangan, penulis sangat berharap para pengunjung untuk senantiasa memberikan masukan-masukan. Setiap masukan oleh pengunjung akan sangat berguna bagi kemajuan blog ini.
Terimakasih

Senin, 02 Maret 2009

Banyumas yang indah

Kapan yach banyumas akan menjadi tempat yang indah dan nyaman untuk kita tinggali.

Hmm ..soalnya kalo aku perhatiin keadaan banyumas dari dulu kala kaya gitu2 aja or ga ada perubahan sama sekali..

Yup's mungkin ada..-lah perubahan kearah yang lebih baik tetapi perubahan itu tidak sebanding dengan cepatnya perkembangan zaman so..banyumas tercinta seperti jalan ditempat.

Okay.. kalo gitu ada yang tau ga yach perubahan apa yang begitu significant dibanyumas selama ini.

Apakah dibidang iptek, seni, budaya atau social dan ekonomi masyarkat???,. Please bagi temen2 yang mengikuti perkembangan negeri banyumas satria yang gagah perkasa kasih tau aku donk..

Thanks yach pada para Banyumas Lover"s.

2 komentar:

Anonim mengatakan...

Banyumas udah maju...tuh di alun2 dah ada videotron. Cuma jalan jadi semprawut, akibat ulah bupati yang jadiin semua jalan dua arah.
Cos la keal aja

Anonim mengatakan...

bhahahahah , banyumas aja di ejek

by ghufron zaetul alamsyah